Nonton Film Berangkat (2022)

Hallo sobat movielers !

Film Berangkat bergenre drama petualangan yang asik menarik dan juga scene experiencenya dapat banget buat yang suka cerita petualangan.

Film ini kana beriksah tentang Jano (Tarra Budiman) adalah mahasiswa Teknik Kimia yang pekerja paruh waktu di toko musik Aksara. Sejak kecil ia menghadapi kendala dalam bersosialisasi. 

Itulah sebabnya hingga usia 22 tahun ia masih sering di “bully”, namun ia memiliki Joana (Ayushita Nugraha) dan Dika (Ringgo Agus Rahman) yang selalu mendampinginya. Ia jatuh cinta kepada pelanggan bernama Kayla (Annisa Pagih). 

Suatu hari Kayla datang ke Aksara dan meminta bantuannya untuk memasang poster konser musik di Bali dan sebagai gantinya Kayla memberikan tiga tiket konser musik itu. Dika yang tengah sibuk membantu Joana menyelesaikan penelitian geologinya memaksa Jano untuk turut serta membantu Joana, akan tetapi Jano selalu menolak ajakan Dika. 

Tapi, tiga tiket konser dari Kayla tersebut membuat Jano membantu Dika dan Joana. Setelah selesai mengumpulkan data penelitian Joana di Kawah Ijen, mereka dapat melanjutkan perjalanan ke Bali. Mereka menyewa mobil VW Combi tua dari Gimbal (Tanta Ginting). 

Masalah muncul silih berganti: mobil yang sering rusak hingga kejadian-kejadian berbahaya yang mengancam nyawa mereka.

Ini merupakan film kedua Naya Anandita sebagai sutradara setelah debut penyutradaraan lewat film Sundul Gan: The Story of Kaskus. Untuk urusan skenario film Berangkat ditulis oleh Isman H. Suryaman bersama Nicholas Raven.

Film berdurasi 94 menit ini diproduksi oleh MVP Pictures. Bintang film ini antara lain Tarra Budiman, Ayushita Nugraha, Ringgo Agus Rahman, dan Tanta Ginting.

Berangkat mengisahkan cerita tiga sekawan, yakni, Jano (Tarra Budiman), Joana (Ayushita Nugraha), dan Dika (Ringgo Agus Rahman) yang masing-masing memiliki personality dan hobi yang berbeda.
Film ini dimulai dengan perkenalan karakter masing-masing.

Joana yang tomboi dan pemberani, Dika yang suka bereksperimen serta tergila-gila pada Raim (Igor Saykoji) rapper favoritnya, serta Jano yang pemalu dan memiliki ambisi untuk bertemu dengan istri masa depannya.

Ketiga sahabat ini sering melakukan road trip bersama karena Joana, yang adalah salah satu mahasiswi jurusan Geologi di sebuah universitas selalu memaksa Jano dan Dika untuk menemaninya. 

Kali ini, mereka akan melakukan road trip menuju Kawah Ijen untuk menemani Joana menyelesaikan penelitian geologinya. 

Namun, mereka menambah rencana untuk melakukan perjalanan sampai ke Pulau Dewata untuk menemani Jano bertemu dengan Kayla (Annisa Pagih), pujaan hatinya yang ia temui saat bekerja di toko buku tempat ia bekerja.

Bermodalkan budget pas-pasan serta mobil VW Combi tua yang mereka sewa di sebuah tempat rental, mereka melewati beberapa kota di Pulau Jawa dengan banyak cerita hingga akhirnya mereka bisa berkenalan dengan Gimbal (Tanta Ginting) yang nantinya akan menjadi penambah keceriaan serta masalah dalam perjalanan mereka.

Apakah Joana dapat menyelesaikan penelitiannya dengan tepat waktu? Dan apakah Jano nantinya bisa meluluhkan hati pujaan hatinya?

Penasaran dengan filmnya ! silahkan klik saja dibawah ini :
Terimakasih semoga bermanfaat teman teman 
 

Post a Comment

Previous Post Next Post