Cara Menggunakan Microsoft Office 365 Lengkap Di Chromebook Untuk Pemula

Chromebook adalah jenis komputer baru yang dirancang untuk membantu Anda menyelesaikan berbagai aktivitas dengan lebih cepat dan lebih mudah. Chromebook menjalankan Chrome OS, sistem operasi dengan penyimpanan cloud, memiliki fitur bawaan terbaik dari Google, serta keamanan berlapis.



Google bekerja sama dengan produsen agar Chromebook tetap terjangkau, dan Anda tak perlu khawatir dengan harga sebagian besar software.

Bahkan Anda dapat memilih ribuan aplikasi tanpa biaya untuk bermain dan bekerja dari Chrome Web Store.

Anda dapat menggunakan aplikasi yang siap digunakan saat offline untuk terus menggunakan Chromebook saat tidak ada koneksi internet. Berikut beberapa contohnya:

  1. Membaca dan menulis email dengan Gmail Offline
  2. Menulis catatan atau membuat daftar dengan Google Keep
  3. Membuat dan mengedit dokumen, slide, atau spreadsheet menggunakan aplikasi Google Drive (Google Dokumen, Spreadsheet, dan Slide)
  4. Melihat dan mengonfirmasi kehadiran di acara dengan Google Kalender
  5. Melihat dan mengedit foto yang tersimpan dengan editor foto bawaan
  6. Menikmati musik atau film dengan pemutar media bawaan

Di semua Chromebook, Anda dapat membuka, mengedit, mendownload, dan mengonversi berbagai file Microsoft Office.

Di Chromebook yang mendukung aplikasi Android, Microsoft Office saat ini tersedia sebagai aplikasi Android. Buka Google Play Store untuk melihat aplikasi Microsoft yang tersedia untuk perangkat Anda.

Untuk teman teman yang sudah menggunakan CHROMEBOOK Silahkan Cek Cara menggunakan Office 365 Lengkap untuk menggunakan Micrososft Office Di Sini 


Untuk Tutorial Penggunaan Chromebook Bisa DI Cek Di Sini 

https://www.youtube.com/channel/UCz43ScgtrJzFaw8RDN_iWOw

Post a Comment

Previous Post Next Post